Kamis, 20 November 2025

Persiku sendiri tampil kurang optimal hingga 8 kali pertandingan. Mereka hanya bisa mencatatkan 2 kemenangan 4 kali imbang dan dua kali kalah.

Padahal, jika dilihat dari komposisi pemain, Macan Muria bisa dibilang sangat jor-joran dengan membawa sederet nama mantan pemain Liga 1 ke Wergu Wetan.

Hasil ini pula yang kemudian menumbalkan pelatih kepala mereka Sudirman dan sang kapten Ramdani Lestaluhu. Keduanya harus mundur dari jabatannya karena performa elek Macan Muria.

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler