Dislokasi Jari Tak Hentikan Vinka Persembahkan Emas untuk Jateng
Anggara Jiwandhana
Kamis, 16 Oktober 2025 14:58:00
Vinka sekali lagi mengungkapkan kebahagiannya karena berhasil menyabet emas di nomor yang sebenarnya ia baru terjun pertama kali ini.
Dalam ajang kali ini, Vinka bertanding di kelas yang lebih tinggi, yaitu 54-58 kg, setelah sebelumnya berkompetisi di kelas 50-54 kg.
Apalagi, untuk persiapan ajang ini, Vinka menjalani pemusatan latihan selama dua minggu di Semarang, sementara latihan rutinnya dilakukan di UMK, Kudus.
”Saya biasanya di nomor 50-54, namun ini naik ke 54-58, pokoknya senang dapat emas,” pungkasnya.
Tahun depan, ia sudah mulai mempersiapkan diri untuk menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) dan berharap bisa diikutsertakan di PON 2026 mendatang.
Baca Juga
TAG
Vinka
Vinka Widyaningrum
Vinka atlet tarung derajat
Vinka atlet tarung derajat jateng
Vinka atlet tarung derajat dislokasi jari
emas untuk jateng
PON Bela Diri
Medali PON Bela Diri
PON Bela Diri kudus
pon bela diri kudus 2025
PON Bela Diri Kudus atlet jateng
Tarung Derajat
Tarung Derajat kontingen Jawa Tengah



