Rabu, 19 November 2025

 

Tottenham juga mengalami performa yang tidak konsisten musim ini. Tetapi kemenangan 3-0 di Old Trafford pada pertemuan pertama Liga Inggris sebelumnya menjadi modal berharga.

Tim asuhan Ange Postecoglou perlu tampil lebih solid untuk menghadapi motivasi balas dendam Manchester United. Menjadi tuan rumah di pertandingan ini juga menjadi keuntungan lebih bai mereka.

Pertandingan ini akan menjadi ujian besar bagi kedua tim yang sama-sama ingin melangkah ke babak semifinal. Gelar juara Piala Carabao target realistis kedua tim, yang tengah mengalami inkonsistensi permainan ini.

Berikut Jadwal Pertandingan Perempat Final Piala Carabao 2024/2025:

Tottenham vs Man Utd | Jumat, 20 Desember 2024 | Pukul 03.00 WIB | Stadion Tottenham Hotspur |

Komentar

Terpopuler