Kamis, 20 November 2025

Namun, mempertahankan Salah juga tidak akan mudah bagi Liverpool. Tawaran PSG yang menggiurkan, jelas memberi tekanan tambahan bagi usaha mereka mempertahankan Mo Salah.

Situasi ini menempatkan Liverpool dalam posisi yang sulit dalam upayanya menahan kepergian Mo Salah. Jika mereka tidak segera mengambil langkah yang tegas, PSG bisa memenangkan perlombaan untuk mendapatkan Mohamed Salah.

Dengan kontrak hanya tersisa enam bulan, waktu tidak akan bisa terus berpihak pada Liverpool. Tawaran dari PSG yang tinggi, sedikit banyak juga akan menjadi nilai tambah bagi Mo Salah dalam bernegosiasi dengan Liverpool.

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler