Kamis, 20 November 2025

Berada di posisi ke-15 Klasemen Liga Italia Serie A, bagaimanapun belum membuat mereka aman sepenuhnya. Lecce yang berada di posisi ke-17 dengan 17 poin, berpotensi naik peringkat jika mampu mengalahkan Empoli di pertandingan Sabtu (11/1/2025) malam ini.

Sementara itu, bagi Lazio, hasil ini menjadi kekecewaan tersendiri. Mereka gagal memperkecil jarak dengan Inter Milan yang berada di peringkat ketiga. Lazio kini berada di posisi keempat dengan 36 poin dari 20 laga.

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler