Jumat, 21 November 2025

Bagi MU, laga melawan Leicester yang dilatih Nistelrooy adalah peluang untuk melangkah lebih jauh dalam mempertahankan gelar Piala FA ini. Selain itu, juga menjaga momentum di musim 2024/25 yang penuh masalah.

Sebagai turnamen tertua dan paling bergengsi di Inggris, Piala FA selalu menghadirkan kejutan dan momen-momen tak terlupakan. Reuni antara Manchester United dan Van Nistelrooy akan menambah emosi di turnamen ini.

 

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler