Kamis, 20 November 2025

Dalam kategori console, Indonesia tergabung di Grup A bersama dengan tim-tim kuat seperti Spanyol, Inggris, Korea Selatan, Belanda, Malaysia, Polandia, Prancis, dan India.

Sementara itu, di kategori mobile, Indonesia juga akan menghadapi persaingan sengit di Grup A melawan Spanyol, Korea Selatan, Inggris, Jepang, Brasil, Thailand, dan India.

Untuk mendukung timnas E-Sports Indonesia, para penggemar dapat menyaksikan pertandingan mereka secara langsung melalui YouTube Timnas Indonesia Official.

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler