Rabu, 19 November 2025

Razzi berharap, kemampuan para penggawanya ini mampu membuat serangan PSIM Jogja semakin tidak terprediksi ke depannya.

Razzi menilai Andy Setyo sebagai solusi ideal untuk memperkuat lini belakang. ”Andy Setyo adalah center back berpengalaman. Kemarin di Bhayangkara, cuma sebelumnya banyak main di Persikabo. Jadi akan menambah lini belakang kita agar semakin stabil,” tuturnya.

Komentar

Terpopuler