Rabu, 19 November 2025

Di sisi lain, PSM juga masih buta dengan kekuatan Laskar Kalimanyat. Wajar saja, karena ini kali pertama PSM bersua dengan Persijap sejak sekian lama.

Materi pemain Persijap juga banyak berubah. Setelah dipastikan promosi, Persijap merombak tim dengan beberapa pemain asing dan lokal baru.

Komentar