Rabu, 19 November 2025

Pelatih berusia 41 tahun ini mengajak untuk tetap optimistis ke depan sembari memperbaiki semua catatan selama masa persiapan.

”Kami tidak boleh melihat terus ke belakang, kami harus lihat positif ke depan dan memperbaiki apa yang menjadi hal-hal yang harus diperbaiki. Tiga pertandingan awal memang tidak sesuai yang kami harapkan,” jelasnya.

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler