Rabu, 19 November 2025

Tak hanya atmosfer sepak bola, Diogo juga terpikat oleh sambutan hangat masyarakat Jepara. Ia mengaku senang dengan keramahan manajemen klub, rekan-rekan setim, hingga suporter Laskar Kalinyamat.

”Saya disambut dengan sangat ramah. Ini menjadi motivasi tambahan bagi saya untuk memberikan yang terbaik di setiap pertandingan,” tambahnya.

Saat ini, Diogo fokus mempersiapkan diri bersama tim dalam sesi latihan intensif jelang laga perdana Persijap di BRI Super League 2025/2026. Ia optimis dapat beradaptasi dengan cepat terhadap cuaca tropis Indonesia dan gaya bermain tim.

Editor: Dani Agus

Komentar

Terpopuler