Rabu, 19 November 2025

Selain itu, imbuh Mario, pada laga hari ini, dia tak melihat anak asuhnya bermain secara tim. Para pemain tak bermain dengan kompak. Melainkan mereka terlihat menunjukkan ego masing-masing.

”Para pemain masih merasa dan bermain dengan nomor punggungnya masing-masing (egois). Sehingga itulah yang menyebabkan kekalahan kita hari ini. Di sisi lain Persita bermain sangat bagus,” ungkap Mario.

Mario berjanji akan mengevaluasi seluruh pemainnya karena kekalahan yang menyakitkan ini. Itu penting untuk menatap laga berikutnya melawan Persik Kediri di Stadion GBK Jepara.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler