Kamis, 20 November 2025

Selain PTM Sukun, Indonesia juga mengirimkan klub Onic dan Arwana. Kehadiran tiga klub dari Tanah Air menjadi sinyal kuat bahwa Indonesia punya potensi besar untuk bersaing di kancah ASEAN.

Ia berharap keikutsertaan ini dapat memotivasi para pemain muda untuk terus berkembang dan percaya diri menghadapi turnamen internasional.

”Ini juga menjadi ajang persiapan menuju SEA Games. Kami ingin para atlet menunjukkan bahwa tak hanya bisa berprestasi di dalam negeri, tapi juga siap bersaing di tingkat Asia Tenggara,” pungkasnya.

Editor: Budi Santoso

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler