Kamis, 20 November 2025

Khususnya dalam mempersiapkan diri menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porpov) Jateng yang rencananya bakal digelar di Kendal pada 2026 mendatang.

”Prestasi yang diraih itu menjadi salah satu barometer perkembangan dalam pembinaan atlet. Kami akan terus melakukan pemantauan,” imbuhnya.

Manager Jujitsu Grobogan Naviga menambahkan, di sejumlah event kejuaraan yang diikuti, kontingen Jujitsu Grobogan terus mencatatkan prestasi terbaik.

Dia berharap ke depan akan semakin berkembang hingga berprestasi di Porprov, terlebih melihat prestasi yang ditorehkan para atlet.

”Alhamdulillah, dari 7 atlet, semua bawa medali. Bahkan tiga atlet berhasil membawa masing-masing dua medali,” kata dia.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Sport Terkini

Terpopuler