Rabu, 19 November 2025

 

”Lawannya berat juga. Cilacap dan Kota Semarang yang paling berat. Mereka sudah lama berdiri dan pembinaannya juga lama. Hasil  Kejurprov kita dulu juga di bawah. Semoga nanti meningkat lagi,” tandas dia. 

Diketahui, sebanyak 1.203 peserta bakal bertarung dalam Kejurprov NPCI Jateng. Mereka bertanding dalam 10 cabang olahraga disabilitas. 

Opening ceremony yang dijadwalkan dihadiri Gubernur Jawa Tengah Ahmad Lutfi itu rencananya diselenggarakan di Gedung Merapi PRPP Jateng di Semarang, Senin (20/10/2025) malam. Penyanyi, Silvy Kumalasar rencananya membuka kejuaraan ini. 

Editor: Supriyadi

Komentar

Terpopuler