Murianews, Kudus – Persaingan atlet tenis meja di ajang Sukun Youth Series 2025-2026 berjalan ketat pada hari ketiga, Minggu (13/7/2025) di GOR Sukun Sport Center. Atlet diprediksi bermain ngotot untuk meraih podium.
Ketua Panitia Sukun Youth Series, Frengky Setyo Prabowo mengatakan pada hari ketiga ini semua atlet akan berjuang mati-matian. Mereka bakal menampilkan permainan terbaiknya untuk menjadi juara.
”Saya melihatnya pertandingan akan berjalan ketat. Apalagi hari ini penentuan naik podium untuk juara 1,2, dan 3,” katanya, Minggu (13/7/2025).
Ia menambahkan, semua atlet dari tim yang berjuang hari ini memiliki peluang yang sama. Dirinya berpendapat pemain yang paling siap di lapangan akan meraih hasil terbaik.
”Keseluruhan tim punya peluang yang sama. Mereka yang paling siap yang akan meraih hasil terbaik di hari terakhir ini,” sambungnya.
Ia berharap dari ajang ini dapat melahirkan atlet tenis meja masa depan. Sehingga dapat mengharumkan nama klub dan Indonesia di kancah internasional.
”Harapan kami anak-anak dapat terus berkembang lebih baik ke depannya dan terus berprestasi,” imbuhnya.
Jadwal Laga...
Berikut Jadwal Sukun Youth Series 2025-2026:
U13 Putra Divisi Utama
- ONIC SPORT - JAKARTA x HEBAT (A) - SEMARANG
- BTTC – PURWOREJO x SUKUN (A) - KUDUS
- MAHARDIKA HARUN – SEMARANG x GANENDRA (B) - SEMARANG
- ONIC SPORT - JAKARTA x SUKUN (A) - KUDUS
- BTTC – PURWOREJO x GANENDRA (B) - SEMARANG
- GANENDRA (A) – SEMARANG x MAHARDIKA HARUN
U13 Putra Divisi Conference Pool B
- TMM ACADEMY PRIMERA – Jakarta x DWI BENGAWAN - SUKOHARJO
- SUKUN (B) – KUDUS x NEW CANDI - JEPARA
U13 Putra Divisi Conference Pool C
- AAPC – PONTIANAK x BTTC - PURWOREJO
- STONI – BEKASI x GANENDRA [C] - SEMARANG
U13 Putri Divisi Utama Pool AA
- SUKUN (A) – KUDUS x ONIC SPORT - JAKARTA
- MAHARDIKA HARUN – SEMARANG x BINTANG MUDA - BANJARNEGARA
- VISITAMA (B) – PEKALONGAN x VISITAMA (A) - PEKALONGAN
- SUKUN (A) – KUDUS x BINTANG MUDA - BANJARNEGARA
- MAHARDIKA HARUN – SEMARANG x VISITAMA (A) - PEKALONGAN
- DWI BENGAWAN (A) – SUKOHARJO x VISITAMA (B) - PEKALONGAN
Jadwal Laga...
U13 Putri Divisi Conference Pool BB
- SUKUN (B) – KUDUS x DWI BENGAWAN (B) - SUKOHARJO
- AAPC – PONTIANAK x VISITAMA [C] - PEKALONGAN
- SUKUN (B) – KUDUS x VISITAMA [C] - PEKALONGAN
- AAPC – PONTIANAK x PTMSI KUDUS
U15 Putra Divisi Utama Pool A
- SUKUN – KUDUS x SCM TTC - LAMPUNG
- HEBAT (A) - SEMARANG x PUNGLOR - SLEMAN
- HEBAT (B) - SEMARANGx MAHARDIKA HARUN
U15 Putra Divisi Conference Pool B
- GANENDRA – SEMARANG x VISITAMA - PEKALONGAN
- SKO SURAKARTA x STONI - BEKASI
U15 Putri Divisi Utama Pool AA
- SUKUN – KUDUS x MAHARDIKA HARUN - SEMARANG
- NEW CANDI -JEPARA x PUPUK KALTIM - BONTANG
- BINTANG MUDA – BANJARNEGARA x VISITAMA - PEKALONGAN
- SUKUN – KUDUS x PUPUK KALTIM - BONTANG
- MAHARDIKA HARUN – SEMARANG x VISITAMA - PEKALONGAN
- BINTANG MUDA – BANJARNEGARA x STONI - BEKASI
- SUKUN – KUDUS x VISITAMA - PEKALONGAN
- MAHARDIKA HARUN – SEMARANG x STONI - BEKASI
- NEW CANDI -JEPARA x BINTANG MUDA - BANJARNEGARA
U19 Putri Divisi Utama Pool AA
- SUKUN KUDUS x MAHARDIKA HARUN SEMARANG
- BRK – PEMALANG x CLS - SURABAYA
- HEBAT – SEMARANG x PPOP DKI