Rabu, 19 November 2025

 

Yoni juga mengungkapkan targetnya adalah membawa PSS kembali ke Liga 1. Dia turut meminta dukungan dari suporter untuk ikut mengawal langkahnya.

”Semoga ke depannya, kami bisa membawa PT PSS lebih baik lagi secara manajemen tim dan tentunya secara performa di lapangan. Dengan memenuhi target utama kembali ke Liga 1, mohon dukungan dan doa dari seluruh stakeholder,” tutup Yoni.

 

Komentar

Terpopuler