Kamis, 20 November 2025

"Para pemain muda kami, seperti Benjamin Davis, Akaraphong Phumwiset, Patrik Gustavsson, dan Seksan Ratree, menunjukkan perkembangan yang menjanjikan. Mereka bermain dengan keras dan akan menjadi pilar tim dalam waktu dekat," ujar Madam Pang.

Masatada Ishii akan tetap memimpin "Gajah Perang" di pertandingan Thailand selanjutnya. Hal yang berbeda dibandingkan apa yang terjadi pada Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong yang datang ke Piala AFF 2024 dengan pemain-pemain U22 gagal memenuhi ekspetasi lolos ke Final. Kegagalannya akhirnya membuat dirinya dipecat PSSI.

Komentar

Sport Terkini