Sejumlah Pemain Muda Persiku Masuk Skuad Lagi Musim Ini! Siapa Saja?
Muhamad Fatkhul Huda
Jumat, 30 Mei 2025 11:11:00
Seleksi pemain Persiku akan dibagi menjadi dua tahap, yakni di Jakarta pada awal Juni dan di Kudus pada akhir bulan Juni. Meski tanggal pastinya belum dirilis, persiapan teknis tengah dimatangkan oleh tim manajemen.
”Musim lalu kami belajar banyak, salah satunya soal kesiapan fisik pemain. Ada beberapa pemain yang dari awal musim sampai akhir tidak bisa diturunkan karena cedera. Ini tentu merugikan tim,” jelasnya.
Editor: Anggara Jiwandhana
Baca Juga
TAG
persiku
PERSIKU KUDUS
pemain muda persiku
pemain muda persiku bertahan
siapa pemain muda persiku
calon pemain persiku
kriteria pemain persiku
Pemain Persiku
Pemain Persiku di Liga 2
pemain persiku diperpanjang kontrak
perpanjangan kontrak pemain persiku
Seleksi pemain Persiku
MuriaNews
seleksi pemain



