Rabu, 19 November 2025

Pada laga berikutnya, lanjut Kukuh, para pemain mesti lebih taktis dan bermain efektif. Selain itu, permainan kolektif harus benar-benar dijalankan.

”Harus mengedepankan permainan kolektif dan komunikasi antar pemain harus lebih baik sehingga mendapatkan hasil maksimal,” tandasnya.

Sementara itu, Pelatih Persipur Wahyu Teguh mengatakan, hasil tersebut sudah yang terbaik. Bahkan, menurutnya sudah beruntung para pemain tidak ada yang kram sepanjang laga.

”Kemarin sudah hasil yang maksimal. Bersyukur 2x45 menit dengan intensitas, tidak ada yang kram-kram. Efektif kita latihan cuma 4 hari atau seminggu tidak ada,” kata dia.

Editor: Dani Agus

Komentar

Terpopuler