Kamis, 20 November 2025

Diketahui saat ini Stadion Wergu Wetan Kudus sedang direhabilitasi. Rehabilitasi tersebut mencakup perbaikan atap di tribun barat, penggantian seat menjadi granit pada tribun sisi utara dan selatan.

Kemudian, pembangunan drainase sepanjang 300 meter di sisi luar lapangan, dan pembangunan dua tandon air untuk menyuplai toilet bagi suporter.

Persiku saat ini berada di peringkat tujuh dengan 13 poin. Hasil itu didapatkan dari dua kali kemenangan, tujuh kali hasil imbang dan tiga kali kekalahan.

Editor: Zulkifli Fahmi 

Komentar

Sport Terkini